Maka, hasil pengukuran ditulis menjadi X = (12,50 ± 0,05) cm. Jika jumlah angka penting pada suatu bilangan akan dikurangi, maka beberapa angka penting harus dihapus melalui mekanisme pembulatan.