Aneka fasilitas itu pula yang membuat wajah cantik Pantai Bahak Indah, Tongas makin menawan. Koordinator Pantai Bahak Indah, Tongas dari Dinas Pemuda, Olahraga, Pariwisata, dan Budaya (Disporaparbud) ...
Namun, berkat kerja keras segenap warga dan pemerintah desa, kini pantai tersebut menjadi desa wisata yang naik daun. DEWI Pantai Tugu terletak di wilayah perbatasan Kabupaten Probolinggo dengan Kota ...
Bagi wisatawan yang datang dari luar kota, akses tidak menjadi masalah. Probolinggo sudah terhubung dengan Tol Trans Jawa, yang saat ini berakhir di gerbang tol Kecamatan Kraksaan, memudahkan ...
Probolinggo - Hamparan buih putih cemari lingkungan Pantai Bohai, Desa Binor, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo. Buih putih yang jumlahnya melimpah tersebut nyaris menutup seluruh bibir ...
Probolinggo - Jutaan ubur-ubur memenuhi pantai di areal Pelabuhan Perikanan Mayangan Kota Probolinggo. Keberadaan ubur-ubur ini mengganggu pemancing dan wisatawan rendam air laut. Sudah sepekan ...
TEMPO.CO, Probolinggo -Terumbu karang yang menjadi salah satu destinasi wisata di Pantai Binor, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur mengalami kerusakan. "Rusaknya terumbu karang itu diduga karena ...
Petani kubis di pesisir Pantai Permata, Kota Probolinggo, Jawa Timur. (Beritasatu.com/Zulkifli) Probolinggo, Beritasatu.com - Sayur kubis umumnya ditanam di dataran ...
TRIBUNJATIMTIMUR.COM, PROBOLINGGO - Ikan paus pilot yang terdampar di perairan Pantai Permata Pilang, Kelurahan Sukabumi, Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo disebut masih di usia anakan.