TRIBUNPRIANGAN.COM, CIAMIS – Di kawasan perbukitan Puncak Pencut Joho, Desa Cibeureum, Kecamatan Sukamantri, Kabupaten Ciamis, terdapat sebuah situs yang penuh dengan sejarah dan misteri.